Paud Cahaya Ibu, Bantah Disangkakan Ada Siswa Fiktif

Kabupaten Bima,KabaroposisiNTB.Com--Kepala Paud Cahaya Ibu Desa Woro, Kecamatan Madapangga, Kabupaten Bima, NTB, Dedy S.Pd membantah disangkakan ada siswa Fiktif yang mereka daftarkan di data Dapodik. Hal ini disampaikan dirinya saat Kepala Dinas Dikbudpora Zunaidin S.Sos, MM bersama jajarannya kemarin Rabu (11/8). 

Sebelumnya media ini, menyampaikan adanya dugaan siswa fiktif saat kadis sidak beberapa Paud di wilayah kecamatan Madapangga. 

"Ia menyatakan tak ada siswa fiktif, walau tak disebutkan media ini sebelumnya dan ada beberapa Paud di Madapangga. Hal ini bagi Paud yang dia pimpin," katanya.

BACA JUGA: Miris, Ternyata Banyak Paud di Madapangga Siswanya difiktifkan Demi Anggaran

Dikatakannya, memang bangunan baru dia bangun untuk memenuhi pembelajaran siswa didikannya yang 60 orang sesuai data dapodik.

"Intinya tak ada siswa fiktif, alhamdulillah Paud dia tak ada seperti itu," jelasnya.

Sementara itu,Ketua PKG Kecamatan Madapangga Abdul Azis S.Pd, membenarkan tak ada siswa fiktif di Madapangga baik itu di TK dan Paud. Hanya saja, pihaknya menekankan agar bangunannya dituntaskan untuk Paud Cahaya Ibu di Woro, kalau siswa tak ada yang fiktif di Madapangga.

Menurut dia, tak ada siswa fiktif Paud dan TK di Madapangga, kembali Abdul Azis menegaskan.(KO.O4)

No comments

Powered by Blogger.